Korupsi Archives - Berita Pemberantasan Korupsi    

Dedi Mulyadi, Si “Belut” yang Licin dari Jerat Hukum

WAKIL Ketua Komisi IV DPR RI, Dedi Mulyadi saat ini menjadi saksi dalam kasus dugaan suap proyek Indramayu dalam sidang pengadilan tipikor Bandung. Kasus proyek infrastuktur di Indramayu menelan...

Sanggupkah KPK Taklukkan “Belut”?

PURWAKARTA-Sidang kasus suap proyek bantuan Pemprov Jabar untuk Pemkab Indramayu bisa menjadi triger untuk menyeret mantan Ketua DPD Golkar Jabar dan pernah menjadi kandidat Gubernur Jabar Dedi Mulyadi dari saksi menjadi tersangka.

Proyek Siluman Pamsimas di Desa Cigelam

Purwakarta,  Berita Pemberantas Korupsi - Proyek  Penyediaan Air Minum dan Sanitasi Berbasis Masyarakat (Pamsimas) 2019 di Desa Cigelam ditengarai sebagai proyek siluman. Pasalnya,  disejumlah pekerjaaan proyek tersebut terdapat kejanggalan antara nilai proyek dan kenyataan...

Dana Bansos Covid 19 Diduga “Dirampok” Kades Gunung Hejo

PURWAKARTA, (BPK).- Kades Desa Gunung Hejo, berinisial M Kecamatan Darangdan, Purwakarta diduga "merampok" dana bantuan dampak covid 19. Sebab, bantuan untuk warga terkena dampak corona yang seharusnya diberikan selama...

Pengelolaan PKH Amburadul dan Rawan Pungli, Desa Kertajaya Jadi Sorotan Publik

Bekasi, Berita Pemberantas Korupsi – Sejumlah Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di Desa Kertajaya Kecamatan Pebayuran Kabupaten Bekasi mengeluhkan atas tidak lagi menerimanya bantuan program keluarga harapan tersebut. Program PKH dinilai amburadul...

Kades Desa Negeri Baru Menggelapkan Pendapatan Inkam Desa ‘’ Hukum Tutup Mata...

Kalimantan Barat Ketapang ‘’ Berita Pemberantasan Korupsi ‘’ Pemerintah Desa memungut dana dari pengusaha masyarakat? Seandainya dibolehkan, apa istilah yang tepat untuk pungutan (retribusi desa atau pajak desa atau...

Tangkap Oknum Korupsi Rumah Adat Melayu Yulianus CS

Mendesak Spesialis Hukum Periksa Dan Tangkap Indikator Korupsi Proyek Rumah Adat Melayu Yulianus Cs Kalimantan Barat Ketapang || Berita Pemberantas Korupsi.com Sudah ke sekian kalinya terbit...

Tangkap Gerombolan Pejabat Penjahat, Jual Tanah Kas Desa Karangsari Cikarang Miliaran Rupiah

Bekasi, Berita Pemberantas Korupsi-  Tanah Kas Desa Karangsari diduga diperjual belikan oleh gerobolan pejabat penjahat dengan harga miliaran rupiah. Pasalnya tanah tersebut sudah menjadi hak milik perorangan, padahal Tanah tersebut sebelumnya merupakan...

WRC Menduga Ada “Main Mata” Kasus GPTV, Kejari Memilih Bungkam

PURWAKARTA, (BPK).- Kejaksaan Negeri (Kejari) Purwakarta bungkam saat ditanyakan proses pemeriksaan kasus dugaan korupsi Galuh Pakuan TV (GPTV). Devisi Penindakan DPP  Watch Relation Of Corruption (WRC), Ali Sopyan menduga...

Kejari Usut Aliran Dana Rp 500 Juta ke Oknum Dewas GPTV?

PURWAKARTA, (BPK).- Aktivis anti korupsi di Purwakarta mendesak Kejaksaan Negeri (Kejari) Purwakarta untuk mengusut tuntas dugaan korupsi  aliran dana sebesar Rp 500 juta ke salah satu oknum dewan...

TRENDING RIGHT NOW